Bahasa  
Website resmi Departemen Biologi, Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam IPB

Pencarian

triangle

Berita

Seminar Online Biologi Tumbuhan

  • 20 Juli 2020
  • Terakhir diubah pada 20 Juli 2020

Program Studi Pascasarjana Biologi Tumbuhan, IPB University mempersembahkan:

 SEMINAR ONLINE BIOLOGI TUMBUHAN


Topik 1: Lebih Dekat dengan Program Studi Biologi Tumbuhan, Departemen Biologi,  IPB University
Narasumber : Dr. Ir. Aris Tjahjoleksono, DEA
Ketua Program Studi Biologi Tumbuhan, 
Departemen Biologi
IPB University

Topik 2: Potensi dan Aplikasi Modifikasi Genetik untuk Produksi Tanaman
Narasumber : Prof. Dr. Ir. Suharsono, DEA
Divisi Fisiologi dan Genetika Tumbuhan,
Departemen Biologi, IPB University

Topik 3: Senyawa Sekunder Tumbuhan untuk Menghadapi Covid-19
Narasumber: Prof. Dr. Ir. Y.M. Diah Ratnadewi, DEA.
Divisi Fisiologi dan Genetika Tumbuhan,
Departemen Biologi, IPB University

Topik 4: Pengembangan Kelompok Tumbuhan C4 untuk Peningkatan Kemandirian Pangan di Indonesia Pasca Covid-19
Narasumber :  Dr. Ir. Hamim, M.Si
Divisi Fisiologi dan Genetika Tumbuhan,
Departemen Biologi, IPB University

Moderator:
Dr. Ir. Sulistijorini, M.Si 
Divisi Ekologi dan Sumber Daya Tumbuhan
Departemen Biologi, IPB University

Pelaksanaan :
Rabu, 22 Juli 2020
13.00 - 15.30 WIB
Media: 
1. Zoom Meeting (untuk 500 partisipan), meeting ID diinformasikan setelah mendaftar
2. Youtube live stream, melalui link : ipb.link/seminarbot
 

Pendaftaran : ipb.link/daftarseminarbot

Fasilitas: e-sertifikat

Gratis

Eksport Artikel

Sebarkan artikel ini